Solusi Saham

SELAMAT DATANG DI SOLUSISAHAM SANGAT SENANG JIKA DAPAT MEMBANTU ANDA , SEMUA YANG DATANG SEBAGAI TAMU AKAN TINGGAL SELAYAKNYA SAUDARA

ARTIKEL

Saturday 8 February 2020

INCO - Update Review 8 feb 2020



Update INCO :
Pantau Bulan maret 2020 , INCO berencana di akuisisi sebanyak 20% sahamnya oleh Holding MInning Industry Indonesia. Jika mekanisme eksekusi pembayaran sesuai mekanisme pasar modal yaitu kurang dari 6 bulan pasca penandatanganan. Maka ini akan menjadi trend positif untuk INCO hingga bulan maret 2020.

Jangka pendek
inco masih di dominasi Volume Jual > Volume Jual.
kenaikan INCO masih trend sementara.

Review Update WOOD



Update pengaruh fundamental :
Kondisi ekspor perusahaan Wood di bidang kayu saat ini akan memiliki banyak tantangan , contoh Produksi milik WOOD : furniture siap rakit , furniture utuh , dan building components.

Tantangan 1: Menguatnya rupiah
Naiknya rupiah ini akan menjadi tantangan untuk WOOD dimana dengan kenaikan rupiah volume ekspor menjadi tidak maksimal dan harga jual menjadi kurang kompetitif.

Tantangan 2 : eskpor terbesar AS dan produsen terbesar CHINA
Kita tahu dimana kondisi China saat ini seperti wuhan masih dalam kondisi darurat global virus corona , hal ini menjadi tantangan bagi WOOD karena Produsen terbesar CHINA tengah berada ketidak pastian.

PGAS - good Trading , good swing ( BUY )



Update pengaruh Fundamental 
1. Kebijakan DMO mengenai penerapan harga gas industri sebesar 6% per MMBTU ini apakah menguntungkan ?? sebetunya jika kita lihat biaya pengelolaan infrastrutur dan niaga rata rata 2019 ada di harga 2,66% per MMBTU. ( masih bagus untuk fundamental )

2. proyek PGAS terbaru adalah menjadi pemasok LNG dalam mengkonversi listrik dan BBM menjadi gas.

Maka untuk fundamental saya masih sangat yakin PGAS bisa untuk simpan hingga laporan keuangan Quartal 1 ( Maret 2020 ) - PGAS HOLD / SWING investasi.

Analisa Teknikal :
PGAS berada di level jenuh Volume jual ada indikasi kembali naik di level terdekat 1640 - 1855

Wednesday 5 February 2020

WIKA - Trading Buy ( 5 feb 2020 )




Net Buy Broker : YU

Jan - Feb 2020 :
Net Value : 36 Milyar
Avg Price : 2037
Resistence 52 week : 2500
Support 52 Week : 1635
-----------------------------------
Revenue : 112,79 %
PER : 9,7x
PBV : 1.11 x
----------------------------------
Analisa teknikal Update :

Trading Beli :
Buy 1 : 1900
Buy 2 : 1850
Target Jual : 2010 - 2030
----------------------------------

Regards
Andre MPP

RALS - Trading Buy



Net Buy Broker : CC
Jan - Feb 2020 :
Net Value : 8 Milyar
Avg Price : 1090
Resistence 52 week : 1875
Support 52 Week : 930
----------------------------
Revenue : - 4,35 %
PER : 9,04x
PBV : 1,79 x
-----------------------------------
Analisa teknikal Update :
Trading RALS
Buy 1 : 1010
buy 2 : 960

Target : 1070 - 1090
----------------------------------
Regards
Andre MPP