Solusi Saham

SELAMAT DATANG DI SOLUSISAHAM SANGAT SENANG JIKA DAPAT MEMBANTU ANDA , SEMUA YANG DATANG SEBAGAI TAMU AKAN TINGGAL SELAYAKNYA SAUDARA

ARTIKEL

Tuesday 10 December 2013

Analisa IHSG 10 Desember 2013




Resistence : 4332
Support terdekat : 4214
Support Kuat : 4013

================= 
Untuk Tekanan Beli Mengkonfirmasi KENAIKAN Dibandingkan dengan perdagangan sebelumnya (6 Desember 2013 ) , dan untuk tekanan jual IHSG mengkonfirmasi PENURUNAN yang dibandingkan dengan perdagangan sebelumnya ( 6 Desember 2013 ).

Maka dari Data tersebut saya menyimpulkan : IHSG tgl  10 Desember 2013 Kembali Mengkomfirmasi Trend BULLISH jangka pendek.

 # Dan Secara teknikal Hariannya IHSG Masih mengkonfirmasi Trend  SPEKULASI BULLISH Jangka pendek dengan alasan :

Dari STHOCASTIC : IHSG mengkonfirmAsi adanya trend BULLISH LEMAH pada trend Jangka pendek. 
Dari DMI : IHSG masih mengkonfirmasi trend SPEKULASI BULLISH jangka pendek  pada D+ dan D- .
Dari MACD : IHSG mengkonfirmasi trend STAGNANT PADA TREND BULLISH LEMAH jangka menengah.
Dari William R % : IHSG mengkonfirmasi Trend BULLISH pada trend  Jangka pendek ..
Dari RSI : IHSG kembali mengkonfirmasi trend BULLISH Jangka pendek . .

Maka dari analisa teknikal saya menyimpulkan , IHSG hari ini secara teknikal  Mengkonfirmasi trend SPEKULASI  BULLISH JANGKA PENDEK pada range harga 4214 - 4332.

APA Yang Harus Dilakukan Pada Kondisi IHSG Saat Ini :
 - Lakukan Pantauan KETAT pada level harga 4214 Sebab Jika IHSG kembali terkoreksi dibawah 4214 , Maka ada indikasi untuk melanjutkan penurunan Mendekati support kuatnya 4013.

- Tetapkan Batas STOP LOSS saham -saham yang sudah Anda beli , Untuk tau batasan STOP LOSS adalah dengan memantau level support kuat saham ANDA dan support bullish IHSG di harga 4214. Jika IHSG turun dibawah 4214 dan saham ANDA turun dibawah support BULLISH maka saya sangat menyarankan untuk mempertimbangkan Batas stop loss ( bagi Anda yang melakukan transaksi jangka pendek ).

- Dalam kondisi IHSG saat ini belum dibilang belum aman untuk hold terlalu lama , atau mengharapkan keuntungan yang besar ( lebih dari 6% ). Lakukan jual pada saat Resistence saham yang Anda beli tidak tertembus dengan volume besar .







Regards
Andre Mahardika

No comments: